Demo Image
Rapat Komisi DPRD Kabupaten Mojokerto, Tanggal 9 Januari 2025

Rapat Komisi DPRD Kabupaten Mojokerto, Tanggal 9 Januari 2025

Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Mojokerto pada hari Kamis tanggal 9 Januari 2025 pukul 09.00 WIB melaksanakan rapat kerja dengan pembahasan :

1. Hasil fasilitasi rancangan Peraturan DPRD Kabupaten Mojokerto tentang Perubahan atas Peraturan DPRD Nomor 1 Tahun 2019 tentang Tata Tertib DPRD Kabupaten Mojokerto ;

2. Surat Mendagri Nomor 900.1.15.1/21143/Keuda Tanggal 12 Desember 2024 hal Pedoman Pelaksanaan APBD TA 2025.

@ Designed By Dinas Komunikasi & Informatika Kab. Mojokerto